PROFIL PEMAHAMAN GURU BIOLOGI SMA NEGERI TENTANG KURIKULUM 2013 DI KECAMATAN ILIR BARAT 1 KOTA PALEMBANG

Yeyen Apriyani, Rahmi Susanti, Siti Huzaifah

Abstract


Penelitian ini bertujuan untuk mengetahui profil pemahaman guru biologi di Kecamatan Ilir Barat 1 Kota Palembang tentang kurikulum 2013. Metode penelitian yang digunakan adalah deskriptif kualitatif. Teknik analisis data yang digunakan adalah deskriptif dengan menggunakan persentase. Sampel dalam penelitian adalah semua guru biologi SMA Negeri di Kecamatan Ilir Barat 1 Kota Palembang dengan jumlah 20 orang. Secara umum hasil tes pemahaman kurikulum 2013 diperoleh nilai rata-rata 67 dan termasuk dalam kategori baik. Hasil analisis RPP guru konsep pendekatan saintifik nilai rata-rata 96,6 (kategori sangat baik). Konsep penilaian autentik nilai rata-rata 64 (kategori cukup). Konsep model pembelajaran nilai rata-rata 24 (kategori sangat kurang). Berdasarkan hasil penelitian dapat disimpulkan bahwa pemahaman Guru Biologi SMA Negeri di Kecamatan Ilir Barat 1 Kota Palembang masuk dalam kategori baik.

 

This research purpose was to get the understanding of biology teachers’ understanding at SMA Negeri about curriculum 2013 in Ilir Barat 1 District of Palembang City. The method used was descriptive qualitative. The data analysis technique used was descriptive percentation. The samples of this research were 20 biology teachers at SMA Negeri in Ilir Barat 1 District of Palembang City. In general, the average value of the understanding test results about curriculum 2013 was 67 and was in good category. The result of the analysis of teachers’ lesson plan with scientific approach concept had an average value at 96.6 (very good category). The concept of authentic assessment has an average at 64 (category enough). The concept of learning model evalution had an average value at 24 (very poor category). Based on the research result, it could be concluded that the understanding of iology teachers’ understanding at SMA Negeri about curriculum 2013 in Ilir Barat 1 District of Palembang City was in good category.


Keywords


kurikulum 2013; pemahaman guru; pembelajaran biologi; curiculum 2013; teachers' understanding; biological learning

Full Text:

PDF

References


Agung, I. (2012). Menghasilkan Guru Kompeten dan Profesional. Jakarta:Bee Media Indonesia.

Daryanto. (2012). Guru Profesional. Jakarta: Bee Media Pustaka.

Disdikpora. (2015). Data SMA. Diakses dari http://disdikpora.palembang.go.id/data_sma pada 22 Maret 2016.

Hamalik, O. (2003). Kurikulum dan Pembelajaran. Jakarta: Bumi Aksara.

Kemendikbud. (2012). Dokumen Kurikulum 2013. Jakarta: Pemerintah Republik Indonesia.

Kemendikbud. (2013). Elemen Perubahan Kurikulum 2013. Jakarta: Pemerintah Republik Indonesia.

Kemendikbud. (2013). Peraturan Menteri Pendidikan dan Kebudayaan RepublikIndonesia Nomor 69 Tahun 2013 Tentang Kerangka Dasar dan Struktur Kurikulum SMA/MA. Jakarta: Kementrian Pendidikan dan Kebudayaan.

Kemendikbud. (2014). Model Pelatihan Kurikulum Implementasi Kurikulum 2013. Jakarta: Badan Pengembangan Sumber Daya Manusia Pendidikan dan Kebudayaan dan Penjaminan Mutu Pendidikan 2013.

Matra, S.D., Sidqi, F., & Ulya, I. (2014). Evaluasi Kurikulum 2013 Tingkat Satuan Pendidikan Dasar/Sekolah Dasar di Kota Pekalongan. Fakultas Keguruan dan Ilmu Pendidikan, Universitas Pekalongan. Diakses dari jurnal.pekalongankota.go.id/index.php/JP2014/article/download/5/4&usg=AFQjCNEjaRY_n9pyq1U2qNTSkXa9c_qTNA&cad=rja

Mulyasa. (2009). Implementasi Kurikulum Tingkat Satuan Pendidikan Kemandirian Guru dan Kepala Sekolah. Jakarta: Bumi Aksara.

Ningsih, E.N., Risdawati, R., & Sari, L.Y. (2014). Tinjauan Pemahaman Guru Biologi dalam Menghadapi Kurikulum 2013 di SMA Negeri Se-Kota Padang Tahun Pelajaran 2014/2015. Prosiding Mathematics and Sciences Forum 2014.

Panggabean, E.A. (2011). Kajian-kajian pada pelajaran Biologi dalam RPP Guru Kelas X Sekolah Menengah Atas Negeri di Kota Palembang. Skripsi, tidak dipublikasikan. Palembang: FKIP Universitas Sriwijaya Palembang.

Rifqiawati, I. (2014). Analisis Pemahaman Guru SMA terhadap Pendekatan Saintifik dan Penerapannya dalam Perencanaan Pembelajaran Biologi. Prosiding Mathematics and Sciences Forum 2014.

Rusman. (2009). Manajemen Kurikulum. Jakarta: Rajawali Pers.

Sani, R.A. (2014). Pembelajaran Saintifik untuk ImplementasiKurikulum 2013. Jakarta: Bumi Aksara.

Zubaidah, N. (2014). Implementasi Kurikulum 2013 Banyak Guru SangatkurangPaham. Diakses dari http://nasional.sindonews.com/read/825173/15/implementasi-kurikulum-2013-banyak-guru-sangat-kurang-paham-1389273818 pada 24 Maret 2016.




DOI: https://doi.org/10.32502/dikbio.v1i2.678

Copyright (c) 2017 Didaktika Biologi: Jurnal Penelitian Pendidikan Biologi

Didaktika Biologi: Jurnal Penelitian Pendidikan Biologi is indexed by:

        


Creative Commons License
Didaktika Biologi: Jurnal Penelitian Pendidikan Biologi is licensed under a Creative Commons Attribution-ShareAlike 4.0 International License.