ANALISIS KUANTITATIF PEWARNAAN RHODAMIN B PADA JAJANAN PASAR DI SEBERANG ULU II PALEMBANG
Abstract
Makanan merupakan keperluan utama setiap orang. Masyarakat Indonesia sering mengkonsumsi jajanan pasar yang siap dikonsumsi dengan harga yang lebih terjangkau dan warna yang lebih menarik. Sering kali produsen menyalahgunakan pemakaian zat pewarna tekstil seperti rhodamin B sebagai bahan tambahan pangan karena mudah ditemukan, harga yang lebih terjangkau, dan menghasilkan warna yang lebih menarik, merah cerah mengkilap. Apabila terpapar rhodamin B dalam jumlah yang banyak menyebabkan gejala akut dan keracunan. Penelitian ini bertujuan untuk menganalisis pewarna rhodamin B pada jajanan pasar di Seberang Ulu II. Penelitian ini merupakan penelitian survei deskriptif dengan pengujian metode spektrofotometri UV Vis. Sampel diperoleh dari Pasar Silaberanti, Pasar Pocong, dan Pasar Sentosa. Penelitian ini didapatkan 25 sampel yang diuji dengan metode ekstraksi cair-cair dengan hasil pengamatan bening lalu dilanjutkan dengan pengujian metode spektrofotometri UV Vis dan didapatkan tidak ada sampel yang mengandung rhodamin B (absorbansi 0,000). Hasil penelitian didapatkan kesimpulan bahwa seluruh sampel jajanan pasar di Seberang Ulu II tidak mengandung rhodamine B.
Keywords
Full Text:
PDF (Bahasa Indonesia)References
Ratih D, Ruhana A, Astuti N, Bahar A. Alasan Pemilihan Makanan dan Kebiasaan Mengkonsumsi Makanan Sehat pada Mahasiswa UNESA Ketintang. J Tata Boga. 2022;11(1):22–32.
Muhandri T, Hasanah U, Amanah A. Perilaku Konsumen Terhadap Jajanan Tradisional di Kabupaten Pekalongan. J Mutu Pangan Indones J Food Qual. 2021;8(1):10–6.
Jayaningsih AAR, Suhardiyani PE. Peningkatan Promosi dengan Penguatan Merek Usaha dan Personal Selling pada Bisnis Jajanan Pasar. Semin Nas LPPM UMMAT. 2022;1:9–16. A
PORTAL - Riset dan Kajian. (Online) 2023 di https://pusakom.pom.go.id/riset-kajian/detail/analisis-data-kasus-keracunan-obat-dan-makanan-tahun-2023. [diakses tanggal 5 September 2024].
Ridjal ATM, Kasma AY, Aminullah, Basri. Study of Rhodamine B Dyes Content in Snacks of Karuwisi Traditional Market Makassar, South Sulawesi, Indonesia. IOP Conf Ser Earth Environ Sci. 2022;1027(1).
Wulandari S, Putri A, Wahyuni S, Saputri IN, Rahma AN. Socialization of Rhodamin B Dye Content in Flavored Drinks Traded in Lubuk Pakam Which Was Analyzed With Uv-Vis Spectrophotometry. J Pengmas Kestra. 2022;2(1):103–6.
Paratmanitya Y, Aprilia V. Kandungan Bahan Tambahan Pangan Berbahaya pada Makanan Jajanan Anak Sekolah Dasar di Kabupaten Bantul. J Gizi Dan Diet Indones. 2016;4(1):49–55.
Dewi SCT, Marlik, Ipmawati PA. GAMBARAN PENGETAHUAN DAN SIKAP PEDAGANG MIE AYAM TERHADAP KANDUNGAN RHODAMIN B PADA SAUS TOMAT (Studi Kasus di Wilayah Kecamatan Gubeng Surabaya Tahun 2021). J Hig Sanitasi . 2021;1(1):70–4.
Amir N, Mahdi C. Evaluasi Penggunaan Rhodamin B Pada Produk Terasi Yang Dipasarkan Di Kota Makassar. J IPTEKS PSP. 2017;4(8):128–33.
Patimah, Rachmawati SR, Fadhila F. IDENTIFIKCATION AND DETERMINATION THE LEVELS OF RED HAWKER AT CILEUNGSI MARKET SHOWS THE CONTAIN OF RHODAMINE B BY UV-VIS Jurusan Analisis Farmasi dan Makanan , Poltekkes Jakarta II. Sanitas J Teknol Dan Seni Kesehat. 2020;11(2):222–33.
Hevira L, Alwinda D, Hilaliyati N. Analisis pewarna Rhodamin B pada kerupuk merah di Payakumbuh. Chempublish J. 2020;5(1):27–35.
Abdurrahmansyah, Aini F, Chrislia D. Analisis Zat Pewarna Rhodamin B Pada Saus Cabai Yang Beredar Di Kampus Universitas Islam Negeri Raden Fatah Palembang. J Biota. 2017;3(1):38–42.
Fatimah S, Astuti DW, Lestrai SD. Analisis Kualitatif Rhodamin B pada Kue Ku yang Beredar di Pasar Tradisional Kabupaten Sleman Yogyakarta. J Heal. 2016;3(1):33–8.
Sudarma IDGA, Sastrawidana IDK, Maryam S. Produksi Pigmen Warna Merah Dari Jamur Penicillium Purpurogenum Yang Diisolasi Dari Tanah Tercemar Limbah Susu Kambing Dengan Metode Submerged Fermentation. J Mat Sains, dan Pembelajarannya. 2017;11(1):19–32.
Peraturan Menteri Kesehatan Nomor 033 Tahun 2012 tentang Bahan Tambahan Pangan | Direktorat Jenderal Kefarmasian dan Alat Kesehatan. (Online) 2012 di https://farmalkes.kemkes.go.id/unduh/permenkes-033-2012/. [di akses tanggal 6 September 2024].
Amelia R, Zairinayati Z. Analisis Keberadaan Rhodamin B Pada Saus Tomat Yang Beredar Di Pasar Kota Palembang. J Kesehat Lingkung Ruwa Jurai. 2020;14(2):30–6.
Laksmita AS, Widayanti NP, Refi MAF. Identifikasi Rhodamin B Dalam Saus Sambal Yang Beredar Di Pasar Tradisional Dan Modern Kota Denpasar. J Media Sains. 2019;2(1):8–13.
DOI: https://doi.org/10.32502/sm.v15i1.7891
Refbacks
- There are currently no refbacks.
Copyright (c) 2024 Nyayu Fitriani
License URL: http://creativecommons.org/licenses/by-nd/4.0/