JENIS DAN KARAKTER TINDAK PIDANA YANG DILAKUKAN MELALUI SARANA KOMUNIKASI ELEKTRONIK

susiana kifli

Abstract


perkembangan telnologi informasi berdampak pada revolusi bentuk kejahatan yang konvensional menjadi lebih modern, jenis kegiatannya mungkin sama, namun dengan mediayang berbeda yaitu dalam hal ini internet, suatu kejahatan akan lebih sulit diusut, diproses dan dan diadili/ kejahatan yang seringkali seringkali berhubungan dengan internet antara lain perjudian yang dilakukan melalui internet ( internet gambling ), yang tidak lagi menjadi kejahatan konvensional saja, tetapi jjuga sebagai kejahatan yang dapat dilakukan melalui melalui kecanggihan teknologi informasi dan komunikasi dalam hal ini melalui penyalahgunaan media internet.

Keywords


Tindak Pidana, Komunikasi Elektronik

Full Text:

PDF


DOI: https://doi.org/10.32502/jvh.v27i35.2053

Refbacks

  • There are currently no refbacks.