ANALISIS PEMILIHAN SUPPLIER MENGGUNAKAN METODE ANALYTICAL HIERARCHY PROCESS (Studi Kasus PT. Perkasa Sejahtera Mandiri)

Winny Andalia, Irnanda Pratiwi

Abstract


Pemilihan supplier merupakan masalah multi kriteria yang meliputi faktor-faktor kuantitatif dan kualitatif yang memerlukan metode yang dapat menyertakan keduanya dalam pengukuran. Salah satu metode yang bisa digunakan untuk pemilihan supplier adalah metode AHP (Analytical Hierarchy Process). Penelitian kali ini dilakukan pada perusahaan kontraktor (PT. Perkasa Sejahtera). Peningkatan produktivitas proyek konstruksi adalah dengan pemilihan supplier yang optimal. Terdapat 3 supplier yang dipilih berdasarkan kualitasnya, harga, layanan dan pengiriman. Dari hasil perhitungan berdasarkan kriteria-kriteria dan subkriteria dalam pemilihan supplier, supplier X dinilai sebagai supplier terbaik dengan nilai bobot 0,436. Selanjutnya adalah supplier Y dengan nilai bobot 0,422 dan supplier Z dengan nilai bobot 0,136.


Keywords


Analytical Hierarchy Process, kontraktor, produktivitas, supplier

Full Text:

XML


DOI: https://doi.org/10.32502/js.v3i1.1216

Refbacks

  • There are currently no refbacks.


Creative Commons License
This work is licensed under a Creative Commons Attribution-NonCommercial-ShareAlike 4.0 International License.

   


Jurnal Integrasi : Jurnal Ilmiah Teknik Industri 
Diterbitkan oleh Universitas Muhammadiyah Palembang, Jl. Jenderal A. Yani 13 Ulu Plaju Palembang

  

Creative Commons License
Integrasi : Jurnal Ilmiah Teknik Industri is licensed under a Creative Commons Attribution-ShareAlike 4.0 International License.