Motivasi, Pelatihan Kerja, Pengembangan Karir dan Self Efficacy terhadap Kinerja Karyawan

Akhmad Darmawan, Yosita Anggelina, Sunardi Sunardi

Abstract


Penelitian ini bertujuan untuk mengetahui pengaruh motivasi, pelatihan kerja, pengembangan karir, dan self efficacy terhadap kinerja karyawan pada PT. KAI DAOP V Purwokerto. Dalam penelitian ini peneliti menggunakan metode deskriptif kuantitatif, teknik pengambilan sampel menggunakan probability sampling, jumlah sampel sebanyak 104 responden. Teknik analisis data menggunakan SPSS 21 dengan analisis statistik deskriptif menggunakan uji validitas, uji reliabilitas, uji asumsi klasik, analisis regresi linier berganda, uji koefisien determinasi, uji t, dan uji f. Hasil penelitian dengan menggunakan uji simultan (F test) menunjukkan bahwa terdapat pengaruh positif dan signifikan secara simultan antara variabel motivasi, pelatihan kerja, pengembangan karir, dan self efficacy terhadap kinerja karyawan. Hasil penelitian dengan menggunakan uji parsial (t test) membuktikan bahwa motivasi dan self efficacy berpengaruh positif dan signifikan terhadap kinerja karyawan. Pelatihan kerja dan pengembangan karir  tidak berpengaruh dan tidak signifikan terhadap kinerja karyawan.

 


Keywords


Motivasi, Pelatihan Kerja, Pengembangan Karir, Self Efficacy dan Kinerja Karyawan.

Full Text:

PDF

References


Aminah, S., & Yusuf, M. (2020). Pengaruh Pelatihan Terhadap Kinerja Karyawan Pada PT.Telkom Kota Bima. Jurnal Ekonomi Manajemen ETIS, 1(1).

Ampauleng. (2018). Pengaruh Pelatihan dan Pemberdayaan Terhadap Kepuasan Kerja Karyawan Pada Perusahaab PT. Sumber Cipta Multiniaga Cabang Makassar. Bongaya Journal for Research in Management, 1(1), 45-50.

Asmawiyah, Mukhtar, A., & Nurjaya. (2020). Pengaruh Motivasi Kerja dan Kepuasan Kerja terhadap Kinerja Karyawan. Jurnal Mirai Management, 5(2).

Cahyaningrum, W., & Prabowo, R. H. (2020). Pengaruh Pengembangan Karir dan Self Efficacy Terhadap Kinerja Pegawai Bank Mandiri Tarakan. Jurnal Ekonomika, XI(2).

Darmawan, A.,Syakuro, A., & Bagis, F. (2021). Pengaruh Lingkungan Kerja, dan Pengembangan Karir Terhadap Kinerja Karyawan Muslim dengan Komitmen Organisasi sebagai Variabel Intervening pada Sambel Layah Corporation Indonesia. Jurnal Ilmiah Ekonomi Islam, 7(03).

Enny, M. (2019). Manajemen Sumber Daya Manusia. Surabaya: UBHARA Manajemen Press.

Fadhilah, M. R., & Dr. M. Yahya Arwiyah, S. M. (2020). Pengaruh Budaya Organisasi dan Self Efficacy Terhadap Kinerja Karyawan Departemen Internal Audit PT Telekomunikasi Indonesia, TBK Bandung. e-Proceeding of Management, 7(2), 3635.

Dharma, I. K., Sujana, I. W., & Novarini, N. N. (2021). Pengaruh Pengembangan Karir Terhadap Kinerja Karyawan Dengan Kepemimpinan Transformasional Sebagai Variabel Moderasi Pada PT. Gapura Angkasa Denpasar. EMAS, 2(2).

Fadhilah, M. R., & Dr. M. Yahya Arwiyah, S. M. (2020). Pengaruh Budaya Organisasi dan Self Efficacy Terhadap Kinerja Karyawan Departemen Internal Audit PT Telekomunikasi Indonesia, TBK Bandung. e-Proceeding of Management, 7(2), 3635.

Harahap, S. F., & Tirtayasa, S. (2020). Pengaruh Motivasi, Disiplin dan Kepuasan Kerja Terhadap Kinerja Karyawan Pada PT. Angkasa Pura II (Persero) Kantor Cabang Kualanamu. Maneggio: Jurnal Ilmiah Magister Manajemen, 3(1), 120-135.

Khaerana. (2020). Pengaruh Self Efficacy Terhadap Kinerja Pegawai Pada Sekretariat Komisi Pemilihan Umum Daerah (KPUD) Kabupaten Luwu Timur. JURNAL Ecoment Global; Kajian Bisnis dan Manajemen, 5(1).

Leatemia, S. Y. (2018). Pengaruh Pelatihan dan Pengalaman Kerja Terhadap Kinerja Pegawai (Studi pada Kantor Badan Pusat Statistik di Maluku). urnal Manis, 2(1).

Lengkong, C. M., Areros, W. A., & Sambul, S. (2020). Stres Kerja dan Self- Efficacy terhadap Kinerja Karyawan pada PT. Manado Karya Anugrah. Productivity, 1(3).

Manoppo, I. D., Koleangan, R. A., & Uhing, Y. (2021). Pengaruh Pelatihan, dan Pengembangan Karir Terhadap KIinerja Karyawan Pada PT. Unilever Indonesia TBK di Manado. Jurnal EMBA, 9(1), 335-344.

Priska, J., Rahmawati, E., & Utomo, S. (2020). Pengaruh Self Efficacy, Motivasi Dan Kepuasan Kerja Terhadap Kinerja Karyawan PT. PLN Puruk Cahu Kabupaten Murung Raya. Jurnal Bisnis dan Pembangunan, 9(1).

Putra, N. W., & Wulandari, N. L. (2021). Pengaruh Self Esteem Dan Self Efficacy Terhadap Kinerja Pegawai Pada Sekolah Dasar Gugus V Abiansemal Kabupaten Badung. Widya Amrita, Jurnal Manajemen, Kewirausahaan dan Pariwisata, 1(3), 852-860.

Rafiditya, A., & Syarifuddin. (2020). Pengaruh Self Esteem dan Self Efficacy Terhadap Kinerja Karyawan PT Dana Tabungan dan Asuransi Pegawai Negeri Kantor Cabang Utama Bandung. e-Proceeding of Management, 7(2).

Setiawan, I. P., Purwaningrat, P. A., & Abiyoga, N. L. (2021). Pengaruh Motivasi, Pelatihan Kerja dan Pengembangan Karir Terhadap Kinerja Karyawan di Movenpick Resort and SPA Jimbaran Bali. Widya Amrita, Jurnal Manajemen, Kewirausahaan dan Pariwisata, 1(3), 962-974.

Sinaga, T. S., & Hidayat, R. (2020). Pengaruh Motivasi dan Kompensasi terhadap kinerja Karyawan pada PT. Kereta Api Indonesia. Jurnal Ilman: Jurnal Ilmu Manajemen, 8(1), 15-22.

Sinambela, L. P. (2017). Manajemen Sumber Daya Manusia. (Suryani, & R. Damayanti, Eds.) Jakarta: PT Bumi Aksara.

Sugiyono. (2020). Metode Penelitian Kuantitatif Kualitatif dan R&D. Bandung: ALFABETA, cv.

Suherman, E., & Savitri, C. (2018). Analisis Peran Self Efficacy dan Motivasi Kerja Terhadap Kinerja Marketing Dealer Widjaya Toyota Subang. Buana Ilmu, 3(1), 70-89.




DOI: https://doi.org/10.32502/jimn.v12i1.5142

Refbacks

  • There are currently no refbacks.


Creative Commons License
Jurnal Ilmu Manajemen is published by Pascasarjana Management Department. This work is licensed under a Creative Commons Attribution-ShareAlike 4.0 International License.

 

INDEXED / ABSTRACTED

     BASE Logo      logo