KEUNTUNGAN PABRIK PENGGILINGAN PADI DI DESA KARANG REJO KECAMATAN LALAN KABUPATEN MUSI BANYUASIN

Rafeah Abubakar, Rohmanul Arif

Abstract


ABSTRACT
 
This study aims to determine the analysis of the magnitude of the profits of rice mills in managing grain farmers. This research has been carried out in Karang Rejo Village, Lalan Subdistrict, Musi Banyuasin Regency, from November 2018 to January 2019. The research method is used surveyed for sampling methods using the Census method, and data collection methods used in this study were observation and interviews directly to the respondent who has been determined using a tool in the form of a questionnaire prepared beforehand. In completing the formulation of the existing problems using quantitative analysis methods. The results showed that the profits of the rice mills obtained in managing farmers' grain in Karang Rejo Village, Lalan District, Musi Banyuasin District increased to Rp. 35,478,112/month since using a milling machine with a capacity of 600-800 kg/hour
 

 

ABSTRAK
 
Penelitian ini bertujuan untuk mengetahui menganalisis besarnya keuntungan pabrik penggilingan padi didalam mengelola gabah petani. Penelitian ini telah dilaksanakan di Desa Karang Rejo Kecamatan Lalan Kabupaten Musi Banyuasin pada bulan November 2018 sampai bulan Januari 2019. Metode penelitian yang digunakan adalah survei, untuk metode penarikan contoh menggunakan metode Sensus, dan metode pengumpulan data yang digunakan dalam penelitian ini adalah observasi dan wawancara secara langsung kepada respondenyang telah ditentukan dengan mengunakan alat bantu berupa kuesioner yang telah disiapkan sebelumnya. Dalam menyelesaiakan rumusan masalah yang ada menggunakan metode analisis Kuantitatif. Hasil penelitian menunjukkan bahwa besarnya keuntungan pabrik penggilingan padi yang diperoleh dalam mengelolah gabah petani di Desa Karang Rejo Kecamatan Lalan Kabupaten Musi Banyuasin meningkat menjadi Rp. 35.478.112/bulan sejak menggunakan mesin penyosoh dengan kapasitas 600-800 kg/jam.


Keywords


profit analysis; rice; rice mill; analisis keuntungan; padi; penggilingan padi

Full Text:

PDF

References


Abubakar, R. daN K. Sobri. 2014. Buku Ajar: Usahatani Agribisnis. Universitas Muhammadiyah Palembang, Indonesia.

Arman, H.N. 2006. Manajemen Industri. Penerbit Andi. Yogyakarta

Anwar. 2015. Analisis Produksi dan Pendapatan Usaha Penggilingan Padi Menetap di Kecamatan Kaway XVI Kabupaten Aceh Barat. Skripsi Universitas Teuku Umar Meulaboh Aceh Barat.

Anwar dan Sanusi. 2013. Metodologi Penelitian Bisnis. Cetakan Ketiga. Jakarta: Salemba empat.

Buku Profil Desa Karang Rejo Kecamatan Lalan Kabupaten Musi Banyuasin 2017

Badan Pusat Statistik Sumsel. 2016. Stastisik Luas Panen, Produksi dan Produktivitas Padi di Sumatera Selatan Tahun, 2011-2015. Badan Pusat Statistik, Sumatera Selatan.

BP3K. 2014 Jumlah Penggilingan Padi di Kecamatan Lalan Tahun 2013. BP3K. Kecamatan Lalan.

Daniel Dan Moehar. 2002. Metode Penelitian Sosial Ekonomi. Jakarta: Bumi Aksara.

Mauliddar, N.A. 2014. Analisis Kelayakan Usaha Pabrik Penggilingan Padi di Kecamatan Lubuk Pakam Kabupaten Deli Serdang. Skripsi Universitas Sumatera Utara.

Nurdin Dan Muh. 2007. Kompeten Ekonomi. Makasar : Mitra Media.

Pratiwi, A.W. 2006. Teknologi Penggilingan Padi. Jakarta: PT. Gramedia Pustaka Umum.

Prakoso, 2005. Pengaruh Orientasi Pasar, Inovasi, dan Orientasi Pembelajaran Mempengaruhi Kinerja Untuk Mencapai Keunggulan Bersaing. Jurnal Studi Manajeran dan Organisasi Vol. 2 No.1. www. Eprints. Undip. Ac.Id/15063.

_______ . 2013. Peranan tenaga kerja, modal, dan teknologi terhadap peningkatan pendapatan masyrakat nelayan di desa asem doyong kecamatan taman kabupaten malang. Skripsi. Universitas negri Semarang.

Rosyidi dan Suherman. 2003. Pengantar Teori Ekonomi: Pendekatan Kepada Teori Ekonomi Mikro dan Makro. Jakarta: PT. Radja Grafindo Perkasa.

Rahmat, dalam Thahir, R, S. 2010. Revitalisasi Penggilingan Padi Melalui Inovasi Penyosohan Mendukung Suwasembada Beras dan Persaingan Global. Jurnal Pengembangan Inovasi Pertanian Vol. 3: 171-183.

Sumarsono dan Sonny. 2003. Ekonomi Manajer Sumber Daya Manusia Dan Ketenaga Kerjaan. Yogyakarta: Graha Ilmu.

Sukirno dan Sadono. 2006. Mikro Ekonomi: Teori Pengantar. Edisi Keriga, Jakarta: PT. Radja Grafindo Perkasa.

Sugiyono. 2015. Metodelogi Nonparametris Untuk Penelitian. Bandung: Alpabeta.




DOI: https://doi.org/10.32502/jsct.v8i1.2031

Refbacks

  • There are currently no refbacks.


Creative Commons License
This work is licensed under a Creative Commons Attribution-NonCommercial-ShareAlike 4.0 International License.

 


Creative Commons License

Societa: Jurnal Ilmu-Ilmu Agribisnis by jurnal.um-palembang.ac.id/societa is licensed under a Creative Commons Attribution-ShareAlike 4.0 International License.