Pelatihan Kewirausahaan, Bagi Pelaku UMKM Di Kelurahan Sentosa Kecamatan Seberang Ulu II
Feny Astrina, Anggrelia Afrida, Welly Welly, Nurul Hutami Ningsih, Darma Yanti, Saekarini Yuliachtri
Abstract
Pemberdayaan UMKM secara umum diarahkan untuk mendukung upaya penanggulangan kemiskinan dan kesenjangan, memberikan kontribusi dalam peningkatan pendapatan masyarakat berpendapatan rendah , menciptakan kesempatan kerja guna mengurangi tingkat pengangguran. Namun UMKM yang ada saat ini ternyata belum mampu menekan tingkat pengangguran khususnya di Kelurahan Sentosa, sehingga diperlukan penanaman jiwa wirausaha kepada pelaku UMKM. Penanaman jiwa wirausaha ini dapat dilakukan dengan memberikan pelatihan wirausaha kepada pelaku UMKM dan kelompok ibu-ibu PKK di Kelurahan Sentosa dengan membarikan Pelatihan proses pembuatan produk atau asesoris bandana bayi dengan memanfaatkan pita, kain perca, aplikasi bunga dari rajutan serta bros rajut. Serta memberikan pengetahuan bagi pelaku UMKM dalam memasarkan produk yang dihasilkan dengan memanfaatkan media social online. Yang tidak kalah penting dalam menunjang Keberhasilan UMKM dalam menjalankan usahanya tidak terlepas dari kemampuan UMKM mengelola keuangan.
Keywords
Kewirausahaan, UMKM
References
Dyah Setyorini, dkk. 2012. Pelatihan Akuntansi UMKM bagi Usaha Mikro Kecil dan Menengah (UMKM) untuk Meningkatkan Kinerja Keuangan Perusahaan. http://staffnew.uny.ac.id
Hendro dan Chandra. 2006. Be A Smart and Good Enterpreneur. CLA Publishing, Bekasi
Ivan R.S dan Fachrudin Z.O. 2018. Pelatihan Kewirausahaan bagi Plaku UMKM di Kelurahan Biyonga Kecamatan Limboto Kabupaten Gorontalo. Sistem Informasi Pengabdian. http://lpm.ung.ac.id/abdi.php
Nandang M dan Ishartono. 2018. Pelatihan Wirausaha Bagi Pelaku Usaha Kecil dan Menengah (UKM) di Desa Sakerta Barat dan Sakerta Timur Kecamatan Darma Kabupaten Kuningan. Jurnal Penelitian dan PPM. Vol.5 No.1. hal.33-34
Peggy A Lambing dan Charles R. Kuhl. 2000. Enterpreneur Ship
Sony Warsono. 2009. Akuntansi Ternyata Logis dan Mudah. Yogyakarta: Asgard Chapter
DOI:
https://doi.org/10.32502/sa.v3i2.4146
Refbacks
- There are currently no refbacks.