EDUKASI PENANGANAN CEMARAN FISIK DAN BIOLOGI PADA SAYURAN SELADA DI DESA SERDANG MENANG KECAMATAN SP PADANG KABUPATEN OGAN KOMERING ILIR

Suyatno Suyatno, Ade Vera Yani, Idealistuti Idealistuti, Antok Antok

Abstract


Selada merupakan sayuran yang di konsumsi mentah atau lalap.  Selada adalah salah satu jenis sayuran yang mempunyai banyak keuntungan selain mudah di dapat, harga yang terjangkau dan memiliki vitamin dan serat yang dibutuhkan tubuh. Dalam mengkonsumsi selada harus memperhatikan tingkat keamanan karena terdapat berbagai cemaran pada sayuran selada mulai dari proses tanam sampai distribusi di pasar. Hasil dari pengabdian ini adalah masyarakat menjadi lebih paham tentang berbagai cemaran  fisik dan biologi  yamg terdapat pada sayuran dan bagaimana cara mengurangi cemaran  tersebut.

Keywords


edukasi, cemaran fisik, cemaran biologi

Full Text:

PDF

References


Asihka, V., Nurhayati, Gayatri. 2014. Distribusi Frekuensi SoilmTransmitted Helminth pada Sayuran Selada (Lactuca sativa) yang Dijual di Pasar Tradisional dan Pasar Modern di Kota Padang. Jurnal Kesehatan Andalas 3(3) : 480-485.

Depkes RI. 2010. Kumpulan Modul Kursus Hygiene Sanitasi Makanan dan Minuman. Departemen Kesehatan. Jakarta

Hanson LA, Zahn EA, Wild SR, Döpfer D, Scott J, and Stein C, 2012. Estimating Global Mortality from Potentially Foodborne Diseases: an Analysis using Vital Registration Data. Population Health Metrics; 10(5).

Munarso, 2005. Identifikasi Kontaminan dan Perbaikan Mutu Sayuran. Laporan Akhir. Balai Besar Penelitian dan Pengembangan Pasacapanen Pertanian, Bogor.

Nazarudin, 2003. Budidaya dan Pengaturan Panen Sayuran Dataran Rendah. Penebar Swadaya. Jakarta.




DOI: https://doi.org/10.32502/sa.v4i2.5387

Refbacks

  • There are currently no refbacks.