Memotivasi Masyarakat untuk Menanam Pohon dalam Mendukung Terbentuknya Kota Hijau di Kelurahan Sukamulya Kecamatan Sematang Borang Kota Palembang
Abstract
Peningkatan laju pembangunan kota dan peningkatan juumlah penduduk menyebabkan berbagai aktifitas perkotaan juga meningkat seperti aktifitas pabrik dan kendaraan bermotor yang mengeluarkan gas CO2 yang merupakan salah satu gas rumah kaca penyumbang terbesar peningkatan pemanasan global. Untuk mengatasi permasalahan tersebut salah satu diantaranya adalah penanaman pohon sebagai RTH kota baik RTH publik maupun RTH private. Pengembangan RTH akan mendukung program pembangunan kota hijau. Maka diperlukan penyuluhan untuk menumbuhkan kesadaran masyarakat akan pentingnya peranan hutan dalam mengurangi polusi udara kota sehingga akan tumbuh minar masyarakat untuk menanam pohon di sekitar rumah atau lingkungan mereka.
Full Text:
PDFReferences
Antara Sumsel. (2013). Walhi: Ruang Terbuka Hijau Palembang perlu ditambah. Diakses pada https://sumsel.antaranews.com/berita/270518/Walhi:RuangTerbukaHijauPalembangperluditambahJumat,25Januari201312:13WIB
Bappenas. (2011). Rencana Aksi Nasional Pangan dan Gizi 2011-2015. Diakses dari http://www.4shared.com/get/I45gBOZ/Rencana_Aksi_Nasional_Pangan. Diakses 8 Juni 2011.
Bowler, D.E., Buyung-Ali, L., Knight, T. M., & Pullin, A. S. (2010). .How Effective is ‘greeninng’ of urban area in reducing human exposure to ground level ozone concentrations, UV exposure and the ‘urban heat island effect’? (Systematic review No. 41). Retrieved from collaboration for environmental evidence.
Brown,S., & Gaston, G. (1996). Estimates of Biomass Density For Tropical Forests. MITPress. Cambridge
Direktorat Jenderal Penataan Ruang Departemen Pekerjaan Umum. (2005). Ruang Terbuka Hijau (RTH) Wilayah Perkotaan. Bogor. Lab. Perencanaan Lanskap Departemen Arsitektur Lanskap Fakultas Pertanian – IPB. Dikutp dari www.penataruang.nettarumakalah.bnpb.co.id.
Hairiah, K. Sitompul, S.M., Van Noordwijk, M., & Palm, C. (2001). Methods for Sampling Carbon Stocks Above and Below Ground. ASB_LN 4b. In Van Noorwijk, M.; Williams, S.E. and B. Verbist (Eds.). 2001. Towards Integrated Natural Resource Management in Forest Margins of The Humid Tropics: Local Action and Global Concerns. ASBLecture Notes 1-12. International Centre for Research in Agroforestry (ICRAF), Bogor, Indonesia.
Murdiyarso,D.U., Rosalina, K., Hairiah, L., Muslihat, I.N.N., & Suryadiputradan, A, & Jaya. (2004). Petunjuk Lapangan Pendugaan cadangan Karbon pada Lahan Gambut, Proyek CCFPI, WI-IP dan Wildlife Habitat Canada. Bogor.
Palembang Dalam Angka (2018) Badan Pusat Statistik Kota Palembang.
Peraturan Daerah Kota Palembang Nomor 15 tahun 2012 tentang Rencana Tata Ruang Wilayah.
Peraturan Menteri Pekerjaan Umum Nomor : 05/PRT/M/2008 tentang Pedoman penyedian dan pemanfaatan Ruang Terbuka Hijau di kawasan perkotaan.
Peraturan Pemerintah Republik Indonesia Undang-undang Nomor 26 Tahun 2007 Tentang Penataan Ruang.
Shirvani, Hamid. (1985). Urban Design Process,Van Nistr and Reinhold Company, New York.
Sutaryo, D. (2009). Penghitungan Biomassa Sebuah Pengantar untuk Studi Karbon dan Perdagangan Karbon. Wetlands International Indonesia Programme. Bogor.
Tinambunan, R.S. (2006). Analisis Kebutuhan Ruang Terbuka Hijau di Kota Pekan Baru. Pengolahan Sumberdaya Alam dan Lingkungan Sekolah. Pascasarjana Institut Pertanian Bogor. Bogor.
Rosianty, Y. (2011). Keanekaragaman Jenis Pohon dan Potensi Penyimpanan Karbon Pada Hutan Kota Kambang Iwak Besak Palembang. (laporan tidak dipublikasikan)
Wikipedia. (2010)> Palembang. Diakses pada https://en.m.wikipedia.org/wiki/Palembang
DOI: https://doi.org/10.32502/altifani.v1i1.3009
Refbacks
- There are currently no refbacks.
Copyright (c) 2020 Altifani: International Journal of Community Engagement
Indexed by:
Altifani Journal: International Journal of Community Engagement
Diterbitkan oleh Fakultas Pertanian, Universitas Muhammadiyah Palembang
Contact Person:
Rika Puspita Sari, M.Si (HP/WA: +62 822-8016-9666)
Klinik Publikasi Pertanian, Faculty of Agriculture, Universitas Muhamamdiyah Palembang
JL. Jend.A.Yani 13 Ulu Palembang, South Sumatra, Indonesia
Tel. (+62)711-511731; Email: kppfpump@gmail.com; Website: https://jurnal.um-palembang.ac.id/altifani
This work is licensed under a Creative Commons Attribution 4.0 International License.