Analisis Kadar Polifenol dan Aktivitas Antioksidan Yang Terdapat Pada Ekstrak Buah : Studi Kepustakaan

Elma Febriana, Tamrin RH Tamrin, Fitri Faradillah

Abstract


Polifenol adalah salah satu kategori terbesar dari fitokimia yang paling banyak penyebarannya diantara berbagai jenis tanaman dan buah-buahan. Polifenol juga dapat menghambat, mencegah, mengurangi oksidasi oleh radikal bebas sehingga baik untuk kesehatan. Analisis kadar polifenol dimulai dari proses preparasi sampel yang meliputi ekstrasi sampel padat dan ekstraksi sampel cair. Jenis pelarut yang umum digunakan saat pengekstrakan yaitu etanol, metanol, dan aseton. Selanjutnya analisis kadar polifenol menggunakan metode analisis folin ciocalteau. Hasil review menunjukkan Ekstrak buah bisbul matang (Diospyros blancoi A. DC.) yang diekstrak menggunakan pelarut etanol memiliki kadar  dan rendemen polifenol yang tertinggi dari beberapa ekstrak buah yang dilaporkan dalam review ini. Sedangkan ekstrak buah anggur hijau (Vitis vinifera Linn. Var. Chinsiang) yang diekstrak menggunakan pelarut etanol memiliki kadar  dan rendemen polifenol yang terendah. Aktivitas antioksidan yang tertinggi ditunjukkan oleh sampel ekstrak  buah naga Merah (Hylocereus polyrhizus (f.a.c weber) britton & rose) dibandingkan sampel lain dalam review ini. Sedangkan aktivitas antioksidan yang terendah ditunjukkan oleh sampel ekstrak buah Semangka (Citrullus lanatus) dibandingkan sampel lain dalam review ini.

 


Keywords


Polifenol, ekstraksi, pelarut, folin ciocalteau

Full Text:

PDF

References


Ahmad, A.R., Juwita. dan Ratulangi, S.A.D. 2015. Penetapan Kadar Fenolik dan Flavonoid Total Ekstrak Metanol Buah dan Daun Patikala (Etlingera elatior (Jack) R.M.SM). Pharm Sci Res 2(1): 1-10

Amir, F., dan Saleh, C. 2014. Uji aktivitas antioksidan ekstrak etanol biji buah durian(duriozibethinus murr) dengan menggunakan metode DPPH. Jurnal Kimia Mulawarman. 11 (2) :84-87

Andersen, M., and Markham, K.R. 2006. Flavonoids Chemistry, Biochemistry and Applications. CRC Pr. Boca Raton

Apriliani, D. 2010. Aktivitas Hepatoproteksi Ekstrak Polifenol Buah Delima (Punica granatum L.) Terhadap Tikus Putih Yang Diinduksi Parasetamol. Skripsi. Departemen Biokimia Fakultas Matematika Dan Ilmu Pengetahuan Alam Institut Pertanian Bogor. Bogor

Arifulloh, Oktavianawati, I., dan Winata. 2016. Ekstraksi Likopen dari Buah Tomat (Lycopersicum esculentum mill) Dengan Berbagai Komposisi Pelarut. Berkala Sainstek. 4(1):15-18

Baradaran, A., Nasri, H., dan Kopaei, R.M. 2014. Oxidative Stress and Hypertension. Possibility of Hypertension Therapy with Antioxidants. Journal of research in medical sciences. 19(4):358–367

Chin, E., Miller, K.B., Payne, W.J., Hurst, M.J., Stuart, D.A. 2013. Comparison of Antioxidant Activity and Flavanol Content of Cocoa Beans Processed by Modern and Traditional Mesoamerican Methods. Heritage Science. 1(9): 1-7

Christalina, I.T.E., Susanto, Ayucitra, A., Setiyadi. 2016. Aktivitas antioksidan dan antibakteri alami Ekstrak fenolik biji pepaya. Jurnal Ilmiah. 6 (5) :18-25

Dhianawaty, D., dan Panigoro, R. 2013. Antioxidant Activity of The Waste Water of Boiled Zea Mays (swett corn) on The Cob. Int J Res Pharm Sci. 4(2):266–9

Farissi, R., Wardatun, S., dan Miranti, M. 2010. Penentuan Flavonoid, Polifenol, Kapasitas Antioksidan Ekstrak Buah dan Sari Buah Pepaya California. Program Studi Farmasi. Fakultas Matematika dan Ilmu Pengetahuan Alam. Universitas Pakuan. Bogor

Febrianti, N., dan Zulfikar, M. 2016. Aktivitas Antioksidan Buah Alpukat (Persea Americana

Mill.) dan Buah Stroberi (Fragaria Vesca L.). Prosiding Symbion. 8(6): 2528-5726

Febriyanti, Suharti N, Lucida H, Husni E, dan Sedona O. 2018. Karakterisasi dan Studi Aktivitas Antioksidan dari Ekstrak Etanol Secang (Caesalpinia sappan L.). Jurnal Sains Farmasi & Klinis. 5(1) : 23-27

Goli, A.H., Baregar, M., Sahari, M.A. 2004. Antioxidant activity and total phenolic compounds of pistachio (Pistachia vera) hull extract. Food Chem. 92 (1): 521-525

Gu, L., House, S.E., Wu, X., Ou, B., Prior, R.L. 2006. Procyanidin and Catechin Contents and Antioxidant Capacity of Cocoa and Chocolate Products. Journal of Agricultural and Food Chemistry. 54(11): 4057-4061

Hilwiyah, A., Lukiati B., dan Nugrahaningsih. 2012. Skrining Fitokimia dan Uji Aktivitas Antioksidan serta Kadar Total Fenol Flavonoid Ekstrak Etanol Murbei (Morus alba L.). Program Studi Biologi. Fakultas Matematika dan Ilmu Pengetahuan Alam. Universitas Negeri Malang. Malang

Huang, D., Ou, B., dan Prior, R.L. 2005. The Chemistry Behind Antioxidant Capacity Assays. Journal of Agricultural and Food Chemistry. 53(6): 1841-1856

Kemit, N., Widarta, I.W.R., dan Nocianitri, K.A. 2015. Pengaruh jenis pelarut dan waktu maserasi terhadap Kandungan senyawa flavonoid dan aktivitas Antioksidan ekstrak daun alpukat (Persea americana mill). Jurnal Ilmiah.5 (3) :130-141

Kuncahyo, I., dan Sunardi. 2007. Uji Aktivitas Antioksidan Ekstrak Blimbing Wuluh (Averrhoa blimbi,

L) Terhadap 1,1-diphenyl-2-picrylhidrazil (DPPH). Prosiding Seminar Nasional Teknologi. Yogyakarta. 19(78): 97-99

Kusriani, R.H., Nawawi, A., dan Machter, E. 2015. Penetapan Kadar Senyawa Fenolat Total dan Aktivitas Antioksidan Ekstrak Daun, Buah dan Biji Bidara (Ziziphus Spina-Christi L.). Prosiding kesehatan. 7(6): 2477-2356

Marinova, G., dan Batcharov, V. 2011. Evalution The Method Determination of The Free Radical Scavenging Activity By DPPH. Jurnal of Agricurtural Science. 17(1): 11-24

Masdiana, T., Anda, Ca., dan Harti, W. 2016. Uji Aktivitas Antioksidan Buah Semangka (Citrullus lanatus) dengan metode FRAP. Jurnal As Syifa. 8 (1) :54-61

Mensah, M.E.E., Komlaga, G., dan Terlabi, E.O. 2010. Antiypertensive Action of Ethanolic Extract of Imperata Cylindrica Leaves in Animal Models. L Med Plants Resch. 4(14):1486–91

Miller, K.B., Stuart, D.A., Smith, N.L., Lee, C.Y., McHale, N.L., Flanagan, J.A., Ou, B., Hurst, W.J. 2006. Antioxidant Activity and Polyphenols and Procyanidin Contents of Selected Commercially Available Cocoa Containing and Chocolate Product in The United States. Journal of Agricultural and Food Chemistry. 54 (11): 4062-4068

Nely F. 2002. Aktivitas Antioksidan Rempah Pasar dan Bubuk Rempah Pabrik Dengan Metode Polifenol dan Uji AOM (Active Oxygen Method). Skripsi. Fakultas Teknologi Pertanian. Institut Pertanian Bogor. Bogor.

Partang, M.A. 2008. Analisis dan Teknik Sampling Dalam Kimia Analitik. UPI Pr. Bandung

Putri, I.J., Fauziah, dan Elfita. 2012. Aktivitas Antioksidan Daun dan Biji Buah Nipah (Nypa fruticans) Asal Pesisir Banyuasin Sumatera Selatan Dengan Metode DPPH. Maspari Journal. 5(1): 16-21

Redovnikovic, I.R., Delonga, K., Mazor, S., Dragovic V., Caric, M., Vorkapic, J. 2009. Polyphenolic Content and Composition and Antioxidative Activity of Different Cocoa Liquors. Czech Journal of Food Sciences. 27(5): 330-337

Shimamura, T., Sumikura, Y., Yamazaki, T., Tada, A., Kashiwagi, T., Ishikawa, H., Matsui, T., Sugimoto, N., Akiyama, H., Ukeda, H. 2014. Applicability of the DPPH Assay for Evaluating the Antioxidant Capacity of Food Additives Inter laboratory Evaluation Study. Analytical Sciences. 30(7): 717-721

Sukmana, I.K., Lukmayani, Y., dan Kodir R.A. 2017. Penetapan Kadar Flavonoid Total dan Polifenol Total dari Ekstrak Etanol Buah Bisbul (Dipyros blancoi A. DC.) dengan Perbedaan Kematangan.

Prosiding Farmasi. 3(2): 2460-6472

Supriyanto,T, dan Wahyudi. 2010. Proses Produksi Etanol Oleh Saccharomyces Cerivisiae Dengan Operasi Kontinyu Pada Kondisi Vakum. Teknik Kimia. Universitas Diponogoro. Semarang

Suryanto, E., Momuat, L.I., Taroreh, M., Wehantouw, F. 2011. Potensi Senyawa Polifenol Antioksidan dari Pisang Goroho (Musa sapien Sp). Fakultas Pertanian Universitas Sam Ratulangi. Manado

Umayah, E., dan Amrun, M.H. 2007. Uji Aktivitas Antioksidan Ekstrak Buah Naga (Hylocereus undatus (Haw.) Britt. & Rose). Jurnal Ilmu Dasar. 8 (1) : 83-90

Wade, L.G. 2006. Organic Chemistry. Sixth edition. Pearson Education International. New Jersey

Wijayanti, N.M. 2016. Uji Anktivitas Antioksidan dan Penetapan Kadar Fenolik Total Ekstrak Etanol Buah Buni Dengan Metode DPPH dan Metode Folinciocealtau. Skripsi. Fakultas Farmasi Universitas Sanata Dharma. Yokyakarta

Winarsi H. 2007. Antioksidan Alami dan Radikal Bebas Potensi dan Aplikasi dalam Kesehatan. Kanisius. 15 (2) :101-106

Yuan, J., Wang, L., dan Wang, Y. 2011. Direct Oxidation of Methane to a Methanol Derivative Using Molecular Oxygen. Journal Of Catalysis. 50(10): 6513-6516

Yunita. 2011. Penentuan Aktivitas Antioksidan Dan Kadar Senyawa Fenolat Total Pada Buah Anggur Merah (Vitis Vinifera Linn. Var. Red Globe) Dan Anggur Hijau (Vitis Vinifera Linn. Var. Chinsiang). Skripsi. Fakultas Farmasi. Universitas Andalas. Padang




DOI: https://doi.org/10.32502/jedb.v8i1.3446

Refbacks

  • There are currently no refbacks.


Copyright (c) 2021 Edible: Jurnal Penelitian Ilmu-ilmu Teknologi Pangan

Indexed by:

      

Contact Person:
Rika Puspita Sari..MZ
Edible : Jurnal Penelitian Ilmu-Ilmu Teknologi Pangan
Faculty of Agriculture, Universitas Muhamamdiyah Palembang
JL. Jend.A.Yani 13 Ulu Palembang, South Sumatra, Indonesia
Tel. (+62)711-511731; Email: kppfpump@gmail.com; Website: https://jurnal.um-palembang.ac.id/Edible

 

Creative Commons License
This work is licensed under a Creative Commons Attribution 4.0 International License.