Perbaikan Kualitas Sumber Daya Manusia Gayeng Tembus Peluang Investasi Sektor Pertanian

Elly Joenarni, Oktaviani Permatasari, Adil Abdillah

Abstract


Penelitian ini bertujuan untuk mengetahui sejauhmana perbaikan sumber daya manusia, petani sebagai subyek utama dalam sektor pertanian, harus memperoleh pengetahuan pengelolaan tanah, untuk hasil dan keuntungan yang maksimal. Mengelola tanah merupakan investasi pertanian yang dapat meningkatkan investasi dibidang lain. Investasi dengan pembelian alat dan mesin pertanian yang modern, akan mempermudah petani mengelola tanah sekaligus meminimalisir waktu untuk mengolah hasil pertanian. Metode dalam kajian ini menggunakan System Literature Review (SLR), dengan mengkaji beberapa sumber yang digunakan sebagai bahan dalam mencari dan mendapatkan literatur meliputi, artikel, media elektronik, website resmi pemerintah, report resmi dari organisasi internasional,  dan sumber relevan lainnya. Sumber-sumber tersebut  dijadikan dasar sebagai bahan untuk menganalisis dan menarik sebuah kesimpulan dalam membuat hasil kajian. Hasil penelitian menunjukkan bahwa, pertanian adalah sektor penopang ketahanan pangan (food security) yang krusial di kala krisis ekonomi, sehingga ada dua pertimbangan ekstra yang membuat urgensi sektor pertanian lebih tinggi. Pemeliharaan hasil produksi yang dilakukan oleh petani maupun pemerintah memiliki pengaruh yang sama besarnya, dengan mempertimbangkan berbagai aspek yaitu : aspek permintaan, aspek penawaran, aspek distribusi dan delivery, aspek harga, dan aspek teknologi. Selain itu, perluasan keanekaragaman hasil pertanian juga perlu dilakukan, agar perkembangan pada pengelolaan tanah semakin baik dan semakin memiliki daya guna.

Keywords


Human Resources, System Literature Review

Full Text:

PDF

References


Amanda, G. (2020). Peneliti: Investasi Pertanian Perlu Ditingkatkan. Republika. https://republika.co.id/berita/qelf51423/peneliti-investasi-pertanian-perlu-ditingkatkan

Arida, Agustina, Zakiah, J. (2015). Analisis Permintaan Dan Penawaran Tenaga Kerja Pada Sektor Pertanian Di Provinsi Aceh. Agrisep, 16(1), 66–78.

Aziz, S., Nuraini, C., & Saepudin, A. (2020). Hubungan Kompetensi Dan Motivasi Petani Dengan Produktivitas Padi Sawah (Kasus Pada Usahatani Padi Sawah di Desa Sukahurip Kecamatan Pamarican Kabupaten Ciamis). Agibussines System Scientific Journal, 1(1).

BPS: Sektor Pertanian Tumbuh Positif 2,59 Persen di Kuartal ke IV. (n.d.). Retrieved May 20, 2021, from https://setkab.go.id/bps-sektor-pertanian-tumbuh-positif-259-persen-di-kuartal-ke-iv/

Dinas Penanaman Modal dan Pelayanan Satu Pintu, P. J. T. (2018). Potensi dan peluang investasi sektor pertanian (pp. 19–21). https://web.dpmptsp.jatengprov.go.id/packages/upload/portal/files/Pertanian 2018.pdf

Falatehan, A. F. (2018). Analisis Peranan Subsektor Tanaman Pangan terhadap Perekonomian Jawa Barat. Journal of Regional and Rural Development Planning, 1(3), 231–242.

Hartono, Slamet, D. (2015). Sektor Pertanian Unggulan di Sumatera Selatan. Agraris, 1 no.2. https://doi.org/10.18196/agr.129

Hartoyo, S. (2013). Strategi peningkatan investasi kabupaten indramayu. Manajemen Pembangunan Daerah, 5, 1–14.

Haryanto, Y., & Helmi, Z. (2020). Pokok-Pokok Pikiran Pendidikan Pertanian di Era Teknologi Informasi. Jurnal Kommunity Online, 1(1), 31–42.

Husnain, H., & Mulyani, A. (2021). Dukungan Data Sumberdaya Lahan dalam Pengembangan Kawasan Sentra Produksi Pangan ( Food Estate ) di Provinsi Kalimantan Tengah. Jurnal Sumberdaya Lahan, 15(1), 23–35. https://doi.org/10.21082/jsdl.v15n1.2021.23-35

Keumala, C. M., & Zainuddin, Z. (2018). Indikator Kesejahteraan Petani melalui Nilai Tukar Petani ( NTP ) dan Pembiayaan Syariah sebagai Solusi Cut Muftia Keumala Zamzami Zainuddin Pendahuluan Salah satu sumber kebutuhan utama manusia berasal dari sektor. Economica: Jurnal Ekonomi Islam, 9(1), 129–149. https://doi.org/http://dx.doi.org/10.21580/economica.2018.9.1.2108

Kristiana, R. (2019). Mengelola dan merestorasi lahan (tanah) pertanian berkelanjutan berbasis sosial-ekologi (studi kasus desa reco, wonosobo jawa tengah) managing and restoring of farming land sustainability based on social- ecological approach (a case studies of reco villag. Jurnal Ilmu Pertanian Tirtayasa, 1(1), 68–78.

Majidah, Zulfa, Sukidin, Hartanto, W. (2021). Peranan Sektor Pertanian Dalam Pembangunan ekonomi Kabupaten Jember (Ditinjau Dari PDRB, Penyerapan Tenaga Kerja dan Indeks Harga Konsumen). Pendidikan Ekonomi: Jurnal Ilmiah Ilmu Pendidikan, Ilmu Ekonomi, Dan Ilmu Sosial, 15, 97–102. https://doi.org/10.19184/jpe.v15i1.18482

Mandang, M., Sondakh, M. F. L., & Laoh, O. E. H. (2020). Karakteristik Petani Berlahan Sempit Di Desa Tolok Kecamatan Tompaso. Agri-Sosioekonomi, 16(1), 105. https://doi.org/10.35791/agrsosek.16.1.2020.27131

Manyamsari, I. (2014). Karakteristik Petani Dan Hubungannya Dengan Kompetensi Petani Lahan Sempit (Kasus?: Di Desa Sinar Sari Kecamatan Dramaga Kab. Bogor Jawa Barat). Jurnal Agrisep Unsyiah, 15(2), 58–74. https://doi.org/10.24815/agrisep.v15i2.2099

Ngamaliyatul chabai. (2020). pengaruh motivasi modal investasi dan persepsi risiko terhadap minat investasi di pasar modal syariah dengan pemahaman investasi sebagai moderasi (studi kasus mahasiswa FEBI IAIN Salatiga). 43.

Pinem, D. N. B. (2019). Pengaruh Karakteristik Petani, Kompetensi, Motivasi dan Produktivitas Terhadap Keberhasilan Usaha Petani Jeruk DI Kabupaten Simalungun Sumatra Utara.

Rahmawati, E. (2012). Aspek Distribusi pada Ketahanan Pangan Masyarakat di Kabupaten Tapin. Agribisnis Perdesaan, 02(September).

Rompas, J., Engka, D., & Tolosang, K. (2015). Potensi Sektor Pertanian dan Pengaruhnya terhadap Penyerapan Tenaga Kerja di Kabupaten Minahasa Selatan. Jurnal Berkala Ilmiah Efisiensi, 15(04), 124–136.

http://ejournal.unsrat.ac.id/index.php/jbie/article/viewFile/9461/9034

Simamora, T., & Luik, R. (2019). Tingkat Kompetensi Teknis Petani dalam Berusahatani Singkong (Kasus Kelompok Mekar Tani Desa Cibanteng Kecamatan Ciampea Kabupaten Bogor. Agrimor, 4(4), 53–55. https://doi.org/10.32938/ag.v4i4.824

Situmorang, J., Purba, H. J., Analisis, P., Ekonomi, S., & Kebijakan, D. A. N. (2010). Analisis Dampak Investasi Pertanian.

Tola, D. (2016). Pembangunan Sektor Pertanian Sebagai Basis Pertumbuhan ekonomi Pedesaan (Kajian Kepustakaan). Pendidikan Ekonomi, 1(September 2016), 108–118.

Uni-, U. (2021). The Impact Of Protecting Eu G Geographical Indications In Trade. 00(00), 1–21. https://doi.org/10.1111/ajae.12226




DOI: https://doi.org/10.32502/jimn.v11i2.3591

Refbacks

  • There are currently no refbacks.


Creative Commons License
Jurnal Ilmu Manajemen is published by Pascasarjana Management Department. This work is licensed under a Creative Commons Attribution-ShareAlike 4.0 International License.

 

INDEXED / ABSTRACTED

     BASE Logo      logo