Kontribusi Kerajinan Tirai terhadap Pendapatan dan Konsumsi Keluarga Petani di Desa Rantau Durian I Kecamatan Lempuing Jaya Ogan Komering Ilir

Aisah Aisah

Abstract


Desa Rantau Durian I juga memiliki potensi pengembangan tanaman baik di sector tanaman pangan maupun tanaman perkebunan, sebagian besar wilayah Desa Rantau Durian I merupakan lahan produksi atau daerah persawahan.  Bila dilihat dari sisi pengairan sawah merupakan sawah tadah hujan yang hanya berproduksi satu kali dalam setahun, hal ini yang menjadi penyebab beberapa sawah yang ada di desa tersebut telah beralih fungsi sebagai lahan perkebunan tanaman karet yang dinilai oleh masyarakat lebih menguntungkan.  Tetapi permasalahan utama tanaman karet saat ini adalah produksi karet yang rendah dan bahan baku yang dihasilkan mutunya juga masih rendah sehingga harga yang diterima petani relative rendah.  Kondisi inilah yang membuat masyarakat di desa tersebut mempunyai kegiatan rumah tangga yang dapat menunjang perekonomian mereka setelah pulang dari menyadap karet kurang lebih tiga sampai empat jam, sehingga sisa waktu dapat digunakan untuk membuat tirai.  Tujuan penelitian adalah : 1). Untuk mengetahui margin harga pada pemasaran tirai di tingkat Desa Rantau Durian I Kecamatan Lempuing Jaya OKI. 2). Untuk mengetahui berapa besar pendapatan tirai terhadap pendapatan dan konsumsi keluarga petani jika dilihat dari sudut pandang waktu pemasaran di bulan-bulan hari besar (lebaran, tahun baru).  Hasilnya menunjukkan bahwa margin pemasaran pada penjualan eceran dan partai besar berbeda.  Di mana penjualan eceran atau petani menjual langsung ke konsumen adalah Rp18.000,-.  Sedangkan petani menjual ke partai besar dengan volume banyak adalah Rp 15.000,- , maka margin pemasaran adalah sebesar Rp 3.000,-.  Kontribusi kerajinan tirai terhadap pendapatan keluarga petani di Desa Rantau Durian I yaitu sebesar 24 %.  Sedangkan kontribusi tirai terhadap konsumsi keluarga petani di Desa Rantau Durian I yaitu sebesar 40 %.


Keywords


Kerajinan tirai, Margin pemasaran, Kontribusi

Full Text:

PDF

References


Anonim. 2009. http:// faizulmubarak. Wordpress.com/2009/11/04/bab-iv-struktur-ongkos-penerimaan-dan-pasar. Diakses pada tanggal 6 april 20015

Anonim 2010. Direktori industry pengolahan (Manufakturing industry directory) Indonesia. Badan pusat statistik. Jakarta diakses pada tanggal 7 april 2015

Anonim.2011. Sumatra Selatan dalam rangka. Dinas Perkebunan Sumatra Selatan. Dinas Perkebunan Sumatra Selatan. Palembang

Anonim. 2008. http://www.sjdih.depkeu.go.id/fulltext/2008/20tahun2008UU.htm diakses tanggal 25 juli 2015 pukul 20.36.

Azziziano, R.W. 2005. Pengantar Tataniaga Pertanian: Diklat Kuliah. Universitas Lampung

Dany H. 2006. Kampus Ilmiah Populer, Gita Media Press. Surabaya

Faperta. 2011. Analisis Usaha Tani. Mikolehi.Files.Wordpress.com/2009/06/analisis-usahatani.ppt. Diakses pada tanggal 7 April 2015

Fauzi, Y. Widyastuti Yustina, E. Satyawibawa Iman dan Paeru, R. 2012. Kelapa Sawit. Penebar Swadaya. Jakarta

Firdaus m.2009. manajemen agribisnis. Ikrar mandiri Abadi Jakarta

Galih. 2010. Analisis Pembuatan Tirai di Desa Rantau Durian Kecamatan Lempuing Jaya Kabupaten Ogan Komering Ilir. Praktik Lapangan. STIPER Belitang. (Tidak dipublikasikan)

Haryati.1992. M anajemen Produksi. Lembaga Penerbit Fakultas Ekonomi Universitas Indonesia. Jakarta

Kotler, P.2002. Manajemen Pemasaran. Prenhallindo. Jakarta

Limbong dan Sitorus.2009. Pengantar Tataniaga Pertanian Jurusan Ilmu sosial Ekonomi Pertanian. IPB

Pendekatan Praktis dan Aplikatif. Bandung: PT Refika Aditama

Mulyadi.2009. Sistem Akuntansi. Baldad Grafiti Press. Palembang

Nesoetion, A.H. dan Barizi.2004. Metode Statistik Non Prametrik.PT. Gramedia Jakarta

Ricky, Ronal dan Ebert. 2006. Bisnis Akuntansi Manajemen, Erlangga. Jakarta

Saifuddin, AM. 2005. Pemasaran Produksi Pertanian dan Pengkajian Pemasaran Komoditas. Bogor.IPB

Sastrosayono. 2003. Budidaya Kelapa Sawit. Agromedia Pustaka. Purwokerto

Sjarkow, F.2010. Manajemen Agrabisnis. Palembang: CV Baldad Grafiti Press. Palembang

Sukirno, S. 2010. Modul Prosedur Pembelian Barang Penjualan dan Sistem Persediaan. PT Intan Pariwara, Jakarta

________ 2012. Mikro Ekonomi Teori Pengantar.PT Raja Grafindo Persada. Jakarta

Supriyanti. 2012. Analisis Kelayakan Usaha Cincau Hitam (permna oblongifolia) di Desa Tanah Merah Kecamatan Belitang Madang Raya Kabupaten Ogan Komering Ulu Timur Skripsi. STIPER Belitang. (Tidak dipublikasikan)

Teken dan Asnawi.2007. Faktor-Faktor Produksi Gramedia. Jakarta

Wardoyo. 2014. Analisis Nilai Tambah dan Kontribusi Kacang Sangrai Dalam Memenuhi Konsumsi Rumah Tangga di Desa karangsari Kecamatan Belitang III Kabupaten OKU Timur. Skripsi. STIPER Belitan. (Tidak dipublikasikan)

Yulandi. 2014. Nilai Tambah Pengolahan Ubi Kayu (Manihot utilisma) Menjadi Beras OSIN di Desa Sukarami Kecamatan Belitang Kabupaten OKU Timur. Skripsi. STIPER Belitang (Tidak dipublikasikan)




DOI: https://doi.org/10.32502/jgsa.v1i1.3111

Refbacks

  • There are currently no refbacks.


Indexed by:

         

 

 

Journal of Global Sustainable Agriculture
Diterbitkan oleh Fakultas Pertanian, Universitas Muhammadiyah Palembang

 

Contact Person:                                                                                                                                                                                                   
Rika Puspita Sari, M.Si (+62 822-8016-9666)
Klinik Publikasi Pertanian
Faculty of Agriculture, Universitas Muhamamdiyah Palembang
JL. Jend. A. Yani 13 Ulu Palembang, South Sumatra, Indonesia
Tel. (+62)711-511731; Email: kppfpump@gmail.com; Website: https://jurnal.um-palembang.ac.id/JGSA

 

Creative Commons License
This work is licensed under a Creative Commons Attribution 4.0 International License.